Sekarang banyak pertanyaan tentang status pengiriman dapodik. Mengapa status pengiriman belum di validasi, mengapa status pengiriman masih cek konversi (Tahap 2), mengapa status pengiriman belum di terverifikasi.
Nah pertanyaan seperti itu banyak muncul dari operator sekolah. Mungkin sedikit saya bahas.
Artikel Terkait:
Sertifikasi Guru 2013
- Tips Cara Mudah Cek Info GTK atau Validasi Data Guru
- Sebelum dan Sesudah Belajar Menyanyikan Lagu Wajib Nasional
- 3 Formasi CPNS yang Dibuka Tahun 2015
- BKD Verifikasi Ijazah PNS
- CARA CEK PENYALURAN DANA BOS ONLINE
- Pendataan Padamunegeri Resmi di Tutup
- Cara Install dan Mengirim Dapodik Melalui BSD 207
- Pertanyaan yang Sering Ditanyakan Guru dan Operator Mengenai Dapodik
- Keluhan Nasib Operator Sekolah
- Bahan Yang Harus Dilengkapi Bagi Calon Peserta Sertifikasi Guru Kampar 2014
- Cara Cek SK Tunjangan Profesi SKTP di http://116.66.201.163:8000/index.php
- Cara Setting Jam dan Tanggal di Windows 7
- Kemdikbud Akan Bayar Kekurangan Tunjangan Guru 2010 - 2013
- Cara Cek SKTP
- Surat Keputusan Tunjangan Profesi Hanya Untuk Satu Semester
- Tunjangan Guru Mengendap RP 6 Triliun
- Daftar Calon Peserta Sertifikasi Guru 2014
- Penyebab JJM Pada Lapor Tunjangan Tidak Linier
- Ketentuan Tentang Jam Mulok
- Jadwal Pencairan Sertifikasi Dan Tunjangan Guru Akhir Maret 2014
- Cek Lapor Tunjangan Terbaru Maret 2014 http://223.27.144.195:8085/index.php
- Penyebab SK Tunjangan Profesi Tidak Terbit
- Cara Instal Aplikasi BSD Backup Sinkron Dapodik
- Alur Penyaluran Tunjangan Profesi Tahun 2014
- Defenisi Daerah Khusus dan Tunjangan Khusus
Justru itu seharusnya kemendikbud sudah ANTISIPASI membuat server extra large karena guru di Indonesia BBUUAANNYAKKKK dan target guru bersertifikat cukup cepat sehingga dampaknya begini ini. Apalagi menyangkut DUIT. saya YAKIN setiap guru yang belum OK di P2TK masih ketar ketir apakah datanya valid gak. Jangan sampai ada pemikiran LIAR bahwa Mendikbud SENGAJA tidak membesarkan servernya bahkan mungkin menutup server publik khususnya untuk upload perubahan data, demi proyek.Atau karena pemerintah kekurangan duit tuk bayar guru bersertifikat.Maka daripada itu untuk mengurangi keresahan para guru saya menyarankan memperbesar atau tuk sementara bisa mengambil/ memakai slot server lainnya tuk dipake upload data. Banyak keresahan guru, sekolah dan diknas tuk UPLOAD data, bahkan menurut info dari guru (saya bukan guru) pihak diknas dan sekolah saling lempar tanggung jawab khususnya upload data/ perubahan data. Iklim seperti ini jangan sampai berkembang lebih LIAR lagi dan bisa menyebabkan antar guru saling curiga. Terima kasih
BalasHapus